Profil Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Pamekasan

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pamekasan terletak di Jalan Raya Proppo Kecamatan Pamekasan Kabupaten Pamekasan. Dinas Pendidikan mengelola lembaga mulai dari tingkat Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Sekolah Dasar (SD), Sekolah Menengah Pertama (SMP), Pendidikan Masyarakat (Dikmas) serta mengelola di bidang Kebudayaan di kabupaten Pamekasan. Lembaga-lembaga ini tersebar di 13 kecamatan yang ada di Kabupaten Pamekasan.

Berikut adalah rangkuman data pendidikan untuk Tahun Ajaran 2023/2024.

  1. PAUD, lembaga PAUD terdiri dari 963 lembaga, 30.143 siswa, 2.604 guru, dan 990 Tenaga Kependidikan di Kabupaten Pamekasan.
  2. SD, lembaga SD terdiri dari 477 lembaga, 57.711 siswa, 4.566 guru dan 981 Tenaga Kependidikan. Terdapat 411 SD Negeri dan 66 SD Swasta di Kabupaten Pamekasan.
  3. SMP, lembaga SMP terdiri dari 182 lembaga, 20.868 siswa, 1.797 guru, dan  Terdapat 418 Tenaga Kependidikan. 34 SMP Negeri dan 148 SMP Swasta di Kabupaten Pamekasan.
  4. Pendidikan Kesetaraan

13

Kecamatan

1646

Sekolah PAUD - SMP

8990

Tenaga Pendidik PAUD - SMP

112801

Siswa PAUD - SMP